CARA INSTALL, HAPUS, UPDATE APLIKASI LINUX via GUI

Saat kamu menggunakan linux versi desktop, seperti linux mint ataupun ubuntu desktop bahkan distro yang lain, kamu bisa dengan mudah melakukan download,install,update dan hapus aplikasi via GUI dengan sekali klik. GUI disini artinya kamu akan install, hapus dan update aplikasi dengan menggunakan menu tampilan grafis dan mouse, kamu tidak perlu menggunakan perintah linux. Disini kamu … Baca Selengkapnya

13 Perbedaan Linux dan Windows Dari Berbagai Sisi

Linux menjadi semakin populer sejak dirintisnya linux versi desktop dan digunakan juga pada HP (android), windows dan linux adalah dua sistem operasi yang berbeda, terdapat banyak perbedaan antara keduanya. Disini akan dikupas tuntas perbedaan antara linux dan windows dari berbagai macam sisi, mulai dari harga, pengguna, lisensi, dayatahan, struktur file, dukungan hardware dan masih banyak … Baca Selengkapnya

Pengertian dan Macam Distro Linux | Pilih Yang Mana?

Saat pertama kali kamu mengenal linux dan memutuskan untuk belajar linux maka ada satu istilah yang asing ditelingamu yaitu “Distro Linux”. Saat kamu ingin menggunakan linux maka kamu harus memilih jenis linux misal ubuntu, linux mint,kali linux, CentOS dan lain sebagainya. Jenis linux inilah yang disebut dengan istilah “distro linux”, ada ratusan distro linux yang … Baca Selengkapnya

Sejarah Penciptaan dan Perkembangan Linux Hingga Sekarang

gambar belajar linux pemula

Sejarah Penciptaan Linux Dengan kondisi teknologi komputer yang terbatas pada saat itu karena memang sistem komputer belum lama ditemukan dan masih dalam tahap penelitian dan pengembangan, Linux bukanlah sistem operasi pertama yang dibuat, sudah ada pendahulunya seperti Unix dan windows. Baca: Sejarah Perkembangan Komputer dan sistem operasi Dikala itu sistem operasi nempel di hardware/komputer itu … Baca Selengkapnya